Connect With Us

Dua Kakak Tersangka Penyerang Pospol Anggota Polri

Denny Bagus Irawan | Kamis, 20 Oktober 2016 | 15:00

Stiker yang menjadi penyebab penyerangan polisi. (@TangerangNews.com 2016 / Raden Bagus Irawan)

TANGERANGNews.com-Setelah memastikan lokasi penyerangan di Pospol Lalu Lintas, Cikokol, Kota Tangerang clear. Petugas Polres Metro Tangerang bersama tim Gegana dari Mabes Polri memeriksa rumah tersangka

 

Sultan Azianzah di Lebak Wangi RT 04/03 Kelurahan Sepatan,Kabupaten Tangerang pada Kamis (20/10/2016) siang zekitar pukul 13.04 WIB.

 

Polisi bersenjatakan lengkap dengan membawa mobil penjinak bom hingga kini masih memeriksa kediaman tersangka.

 

Garis polisi juga sudah terpasang. Sementara itu tetangga tersangka mengaku terkejut dengan perilaku tersangka yang menyerang polisi.

 

"Pendiam orangnya, masih bujang. Dia tinggal sama keluarga, bapaknya lagi di Palembang," ujar Nunung Lesmana tetangga persis samping rumah  tersangka.

 

Dia mengaku selama ini tersangka terbiasa memang menjalankan dengan taat ibadahnya. Selain itu tersangka juga jago bela diri.

" Dia empat bersaudara, dia anak keempat. Anak kedua dan ketiga polisi, katanya tugas di Curug Tangerang. Kayanya jauh sih dari ISIS mah," ujar Nunung.

KOTA TANGERANG
Kabel Menjuntai di Jalan Teuku Umar Kota Tangerang, Pengendara Khawatir Terjerat

Kabel Menjuntai di Jalan Teuku Umar Kota Tangerang, Pengendara Khawatir Terjerat

Sabtu, 27 April 2024 | 17:04

Sejumlah warga resah dengan kabel menjuntai dan tiang listrik miring di Jalan Teuku Umar, Kelurahan Bojong Jaya, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, Sabtu 27 April 2024.

WISATA
Libur Lebaran 2024, 6 Rekomendasi Wisata Belanja di Kota Tangerang

Libur Lebaran 2024, 6 Rekomendasi Wisata Belanja di Kota Tangerang

Jumat, 12 April 2024 | 06:54

Selama libur Lebaran 2024, Kota Tangerang memiliki berbagai tempat yang masih dapat dikunjungi.

OPINI
Gurita Korupsi, Praktik Culas Pertambangan “Si Emas Putih”

Gurita Korupsi, Praktik Culas Pertambangan “Si Emas Putih”

Senin, 15 April 2024 | 12:24

Jagat dunia maya tengah dihebohkan oleh kasus korupsi super besar yang terjadi baru-baru ini, yakni korupsi yang melibatkan suami dari aktris Sandra Dewi, Harvey Moeis, serta Helena Lim sosok yang terkenal sebagai crazy rich Pantai Indah Kapuk (PIK).

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill