Innalillahi, Istri Pesulap Merah Marcel Radhival Meninggal Dunia
Selasa, 27 Januari 2026 | 15:05
Kabar duka datang dari pesulap Marcel Radhival atau yang lebih dikenal publik sebagai Pesulap Merah. Istri tercintanya, Tika Mega Lestari, dikabarkan meninggal dunia pada Selasa, 27 Januari 2026, dini hari.




