Connect With Us

Lippo Karawaci Tangerang Banjir, Lalin Macet!

Achmad Irfan Fauzi | Selasa, 4 Oktober 2022 | 17:40

Banjir di kawasan Lippo Karawaci Tangerang mengakubatkan arus lalu lintas macet, Selasa, 4 Oktober 2022 sore. (Istimewa / @TangerangNews.com)

TANGERANGNEWS.com-Kawasan Lippo Karawaci, Tangerang, terendam banjir dampak hujan deras pada Selasa, 4 September 2022 sore.

Sementara arus lalu lintas di kawasan tersebut pun macet.

Dalam video yang beredar tampak banjir parah merendam jalan di kawasan Lippo Karawaci.

Selain menyebabkan kemacetan, ada pengendara sepeda motor yang kendaraannya mogok akibat banjir.

Dari video terlihat, banjir diperkirakan mencapai 50 sentimeter.

"udh macet kebanjiran blm lagi yg mesinnya mati biasanya klo banjir motor nya pada mati," tulis @xhrra dalam komentarnya di postingan Instagram @abouttng.

Tak hanya kawasan Lippo Karawaci. Banjir juga merendam kawasan Binong, Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Berita Tangerang (@tangerangnewsofficial)

HIBURAN
Sah! Amanda Manopo Menikah dengan Kenny Austin, Upacara Intim Bak Kisah Dongeng Klasik

Sah! Amanda Manopo Menikah dengan Kenny Austin, Upacara Intim Bak Kisah Dongeng Klasik

Jumat, 10 Oktober 2025 | 14:31

Kabar bahagia datang dari dunia hiburan. Pasangan selebriti, Amanda Manopo dan Kenny Austin, telah resmi menjadi sepasang suami istri.

KAB. TANGERANG
Kasus Remaja 15 Tahun Tabrak Ojol hingga Tewas di Pagedangan Berakhir Damai

Kasus Remaja 15 Tahun Tabrak Ojol hingga Tewas di Pagedangan Berakhir Damai

Kamis, 16 Oktober 2025 | 07:08

Sebuah kecelakaan tragis yang menewaskan driver ojek online (ojol) di Jalan BSD Raya Utama, Kelurahan Situ Gadung, Kecamatan Pagedangan, Kabupaten Tangerang, pada Jumat 19 September 2025 lalu, berakhir damai

NASIONAL
Zulkifli Hasan Beberkan 3 Program Unggulan Dorong Pertumbuhan Ekonomi 6% di 2026

Zulkifli Hasan Beberkan 3 Program Unggulan Dorong Pertumbuhan Ekonomi 6% di 2026

Rabu, 15 Oktober 2025 | 18:40

Zulkifli Hasan, Menteri Koordinator Bidang Pangan Indonesia mengungkapkan perkembangan positif kebijakan pemerintah, termasuk peningkatan ekspor sebesar 7% dibandingkan tahun sebelumnya.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill