Arief, AMK dan Gatot Menguat di Hanura
Senin, 8 April 2013 | 16:31
TANGERANG-Tiga nama bakal calon wali kota/ wakil wali kota yang mendaftar ke DPC Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Kota Tangerang. Ya, dari lima yang mendaftar dalam penjaringan, hanya tiga yang menguat diusulkan ke DPD dan DPP.