Connect With Us

Jabatan Dirut PDAM TB Segera Berakhir, Belum Ada Sosok Pengganti

Achmad Irfan Fauzi | Kamis, 10 Juni 2021 | 14:49

Direktur Utama PDAM Tirta Benteng Kota Tangerang Sumarya. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Masa jabatan Direktur Utama Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Benteng (PDAM TB) segera berakhir pada 12 Juni 2021. 

"Iya benar. Kalau tidak salah untuk purna 12 Juni," ujar Indra Gunawan, Humas PDAM TB, Kamis 10 Juni 2021. 

Namun belum diketahui siapa sosok pengganti Dirut Sumarya. "Untuk pengganti belum tahu," katanya. 

Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, tengah mengevaluasi kinerja Direktur Utama PDAM TB. Ia pun enggan berkomentar banyak. 

"Kita lagi kaji, kita evaluasi penilaian kinerjanya, terus progresnya seperti apa. Intinya kita evaluasi lah. Tenang aja sih. Yang penting pelayanan tetap berjalan," pungkasnya. (RAZ/RAC)

HIBURAN
Jalan di Karawaci Tangerang Ditutup untuk Syuting Film Lisa Blackpink, Ini Alternatifnya

Jalan di Karawaci Tangerang Ditutup untuk Syuting Film Lisa Blackpink, Ini Alternatifnya

Rabu, 28 Januari 2026 | 21:32

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang bersama Satlantas Polres Metro Tangerang Kota akan memberlakukan rekayasa lalu lintas dan penutupan jalan sementara di ruas Jalan K.S Tubun Karawaci, mulai 28-31 Januari 2026.

BISNIS
Dekati Kawasan Hunian, COURTS Buka Gerai One-Stop Shopping di Bintaro Xchange

Dekati Kawasan Hunian, COURTS Buka Gerai One-Stop Shopping di Bintaro Xchange

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:40

Warga urban Jakarta dan sekitarnya tidak lagi harus menembus macet menuju pusat kota, untuk belanja kebutuhan perlengkapan rumah tangga.

NASIONAL
Pertamina Usul Beli Gas LPG 3 Kg Dibatasi 10 Tabung per Bulan

Pertamina Usul Beli Gas LPG 3 Kg Dibatasi 10 Tabung per Bulan

Rabu, 28 Januari 2026 | 12:35

PT Pertamina Patra Niaga mengusulkan kebijakan pembatasan pembelian LPG subsidi 3 kilogram maksimal 10 tabung per bulan untuk setiap kepala keluarga (KK).

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill