Connect With Us

Jabatan Dirut PDAM TB Segera Berakhir, Belum Ada Sosok Pengganti

Achmad Irfan Fauzi | Kamis, 10 Juni 2021 | 14:49

Direktur Utama PDAM Tirta Benteng Kota Tangerang Sumarya. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Masa jabatan Direktur Utama Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Benteng (PDAM TB) segera berakhir pada 12 Juni 2021. 

"Iya benar. Kalau tidak salah untuk purna 12 Juni," ujar Indra Gunawan, Humas PDAM TB, Kamis 10 Juni 2021. 

Namun belum diketahui siapa sosok pengganti Dirut Sumarya. "Untuk pengganti belum tahu," katanya. 

Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, tengah mengevaluasi kinerja Direktur Utama PDAM TB. Ia pun enggan berkomentar banyak. 

"Kita lagi kaji, kita evaluasi penilaian kinerjanya, terus progresnya seperti apa. Intinya kita evaluasi lah. Tenang aja sih. Yang penting pelayanan tetap berjalan," pungkasnya. (RAZ/RAC)

BANTEN
Terungkap Pengelolaan Benih Lobster Ilegal di Lebak Banten, 134 Ribu Bibit Senilai Rp32 Miliar Diamankan

Terungkap Pengelolaan Benih Lobster Ilegal di Lebak Banten, 134 Ribu Bibit Senilai Rp32 Miliar Diamankan

Jumat, 4 Oktober 2024 | 20:17

Ditpolair Baharkam Polri membongkar aksi pengelolaan benih lobster ilegal senilai Rp32 miliar di Kampung Rempong, Desa Aweh, Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten.

WISATA
Akademisi Nilai Desa Wisata Bisa Jadi Penggerak Pariwisata Alternatif di Indonesia

Akademisi Nilai Desa Wisata Bisa Jadi Penggerak Pariwisata Alternatif di Indonesia

Jumat, 4 Oktober 2024 | 16:43

Desa wisata di Indonesia semakin diminati oleh wisatawan karena menawarkan pengalaman berlibur yang autentik dan berbeda.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill