Connect With Us

Lapak Limbah di Batuceper Tangerang Kebakaran

Achmad Irfan Fauzi | Minggu, 5 Desember 2021 | 14:00

Tangkapan layar satu unit mobil pemadam kebakaran menuju lokasi kebakaran. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Insiden kebakaran terjadi di Jalan Pembangunan 3, Kecamatan Batuceper, Kota Tangerang, pada Minggu 5 Desember 2021.

Kebakaran yang dilaporkan sekitar pukul 11.50 WIB tersebut melanda lapak limbah. "Ini lapak limbah ya terbakar," kata Cecep, warga setempat.

Setelah menerima laporan adanya kebakaran itu, pihak BPBD Kota Tangerang langsung menerjunkan tiga unit mobil damkar beserta sejumlah personel.

"Iya, kebakaran sudah selesai ditangani," kata Supriyatna, personel BPBD Kota Tangerang.

Hingga saat ini, kebakaran sudah dipadamkan oleh petugas damkar. Adapun penyebab terjadinya kebakaran, belum diketahui secara pasti. "Tidak ada korban dalam peristiwa ini," jelas Supriyatna.

TEKNO
Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Selasa, 20 Januari 2026 | 16:13

Kasus saldo kripto yang mendadak terkuras tanpa disadari semakin sering terjadi. Salah satu penyebab yang kini banyak digunakan penipu adalah wallet drainer, alat berbahaya yang mampu menguras aset kripto hanya lewat satu persetujuan transaksi.

KOTA TANGERANG
Atasi Macet Pasar Induk dan Perlintasan Rel KA Tanah Tinggi, Fly Over Sudirman Bakal Dibangun 2027

Atasi Macet Pasar Induk dan Perlintasan Rel KA Tanah Tinggi, Fly Over Sudirman Bakal Dibangun 2027

Kamis, 22 Januari 2026 | 19:23

Fly Over Sudirman akan segera dibangun untuk mengatasi kemacetan kronis yang terjadi di kawasan Pasar Induk dan perlintasan jalur rel kereta api (KA) Tanah Tinggi, Kota Tangerang.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill