Connect With Us

Dua Rute Transjakarta di Puri Beta Tangerang Ditutup

Rangga Agung Zuliansyah | Rabu, 23 Februari 2022 | 10:51

Dua Rute Transjakarta di Puri Beta Tangerang. (@TangerangNews / Rangga A Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Layanan Transjakarta rute 13A Puri Beta - Blok M dan 13B Puri Beta - Pancoran Barat akan mengalami penyesuaian berupa penutupan rute, mulai Selasa, 22 Februari 2022.

Kedua rute tersebut dapat menggunakan layanan Transjakarta rute 13C Puri Beta - Dukuh Atas yang telah dimodifikasi.

Berikut modifikasi terbaru rute 13C Puri Beta – Dukuh Atas sepeti dikutip dari Instagram @pt_transjakarta.

Berangkat:

Puri Beta - Jln. HOS Cokroaminoto - Jln Ciledug Raya - Jln. Kebayoran Baru - Jln. Kyai Maja - Jln. Trunojoyo - Jln. Wolter Monginsidi - Jln. Kapten Tendean - Jln. Gatot Subroto - Jln. Jendral Sudirman - Dukuh Atas.

Kembali:

Jln. Jendral Sudirman (putar balik Bundaran HI) - Dukuh Atas - Jln. Jendral Sudirman - Jln. Gatot Subroto - (putar balik Pancoran) - Jln. Kapten Tendean - Jln. Wolter Monginsidi - Jln. Trunojoyo - Jln. Kyai Maja - Jln. Kebayoran Baru - Jln. Ciledug Raya - Jln. HOS Cokroaminoto - Puri Beta.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

HIBURAN
Tak Lagi Sejalan, Prilly Latuconsina Undur Diri dari Rumah Produksi Miliknya

Tak Lagi Sejalan, Prilly Latuconsina Undur Diri dari Rumah Produksi Miliknya

Senin, 19 Januari 2026 | 14:33

Aktris sekaligus produser Prilly Latuconsina secara resmi mengumumkan pengunduran dirinya dari Sinemaku Pictures, rumah produksi yang ia dirikan bersama Umay Shahab sejak 2019.

PROPERTI
Sinar Mas Land Rilis Royal Key, Tawarkan Properti Premium Mulai Rp1,1 Miliar dan Diskon hingga 26%

Sinar Mas Land Rilis Royal Key, Tawarkan Properti Premium Mulai Rp1,1 Miliar dan Diskon hingga 26%

Kamis, 22 Januari 2026 | 19:04

Sinar Mas Land secara resmi membuka gerbang kepemilikan properti tahun 2026 melalui peluncuran program nasional bertajuk Royal Key.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill