Connect With Us

Lagi Viral di TikTok, Cara Pakai Filter Ubah Wajah Jadi Karakter ala Lookism Webtoon

Fahrul Dwi Putra | Selasa, 16 Mei 2023 | 12:39

Filter AI Lookism Webtoon (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com - Filter pengubah wajah menjadi karakter seperti di komik Webtoon Lookism tengah viral dan digandrungi para pengguna media sosial TikTok.

Pasalnya, filter berbasis artificial intelligence (AI) ini mampu mengubah para pengguna menjadi kartun dengan gaya gambar yang sama persis seperti karakter-karakter di Lookism.

Namun, filter ini hanya tersedia secara online dan tampilannya masih menggunakan bahasa Korea.

Bagi yang ingin merubah wajah menjadi mirip seperti karakter Lookism Webtoon. Berikut cara memakainya secara online.

1. Akses link https://ai.webtoons.com/ko/toonfilter/start 

2. Tekan tombol mulai yang tersedia dalam kotak berwarna hitam di bagian paling bawah halaman situs

3. Pilih karakter yang ingin digunakan untuk merubah wajah menjadi seperti komik Lookism

4. Pada proses ini pengguna harus bersabar lantaran diminta untuk menunggu antrean

5. Selanjutnya, terdapat tiga kolom yang harus diceklis. Lalu, klik kotak hitam di bagian bawah untu memasukkan foto wajah yang ingin diubah

6. Masukkan foto yang dipilih, pastikan foto tidak buram dan menampilkan wajah dengan jelas

7. Tunggu proses, AI akan merubah foto menjadi seperti karakter Lookism.

Itulah cara merubah foto menjadi seperti karakter komik Webtoon Lookism. Semoga bermanfaat!

TANGSEL
Buntut Guru Lecehkan Siswa, Seluruh PAUD hingga SMP di Tangsel Bakal Dipasang CCTV

Buntut Guru Lecehkan Siswa, Seluruh PAUD hingga SMP di Tangsel Bakal Dipasang CCTV

Kamis, 22 Januari 2026 | 20:09

Geram atas kasus pelecehan seksual yang menimpa puluhan siswa di SDN Rawabuntu 01 Serpong, Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie, langsung mengambil langkah tegas.

NASIONAL
Kapan Musim Hujan 2026 Berakhir? Ini Kata BMKG

Kapan Musim Hujan 2026 Berakhir? Ini Kata BMKG

Kamis, 22 Januari 2026 | 09:48

Hingga memasuki awal tahun 2026, hujan masih turun dengan intensitas cukup tinggi di banyak wilayah Indonesia. Kondisi cuaca basah yang berkepanjangan ini berdampak pada aktivitas harian masyarakat dan memicu kekhawatiran terhadap risiko banjir

BANTEN
BMKG Peringatkan Potensi Hujan Lebat hingga Ekstrem di Banten 23 hingga 27 Januari 2026

BMKG Peringatkan Potensi Hujan Lebat hingga Ekstrem di Banten 23 hingga 27 Januari 2026

Jumat, 23 Januari 2026 | 05:13

Curah hujan di Provinsi Banten dalam sepekan terakhir terpantau meningkat tajam. Kondisi tersebut memicu serangkaian bencana hidrometeorologi, mulai dari banjir, angin kencang, hingga tanah longsor yang terjadi di sejumlah kota dan kabupaten.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill