Connect With Us

300 Meter Jalan Rusak di Balaraja Diperbaiki, Lalu Lintas Padat

Redaksi | Selasa, 2 Maret 2021 | 13:42

Jalan Raya Serang, Balaraja Barat dalam proses perbaikan, Kabupaten Tangerang, Selasa (2/3/2021). (@TangerangNews / Icha Khalisa Destiana)

TANGERANGNEWS.com-Jalan Raya Serang, Balaraja Barat, Kabupaten Tangerang, yang kondisinya rusak tengah diperbaiki. Perbaikan jalan ini membuat lalu lintas menjadi ramai, namun tetap lancar.

Titik perbaikan jalan rusak berada di Jalan Raya Serang KM 28, Kampung Pos Sentul, Desa Sentul Jaya, Balaraja Barat.

	Jalan Raya Serang, Balaraja Barat dalam proses perbaikan, Kabupaten Tangerang, Selasa (2/3/2021).

Berdasarkan informasi perbaikan yang dilakukan pemerintah daerah setempat ini berlangsung mulai dari pertengahan bulan Februari 2021.

Jalan Raya Serang, Balaraja Barat dalam proses perbaikan, Kabupaten Tangerang, Selasa (2/3/2021).

Perbaikan jalan dilakukan sepanjang 300 meter. Kendaraan yang melintas di lokasi harus mengurangi kecepatan dan berhati-hati dikarenakan jalur terbagi menjadi dua.

Jalan Raya Serang, Balaraja Barat dalam proses perbaikan, Kabupaten Tangerang, Selasa (2/3/2021).

"Jalan baru diperbaiki lagi, sebelumnya kondisi jalan berlubang ditambah enggak rata jalanya," ujar Asep Septiawan, warga setempat, Selasa (2/3/2021).

Asep berharap perbaikan jalan semoga cepat selesai, supaya pengguna jalan saat melintas merasa aman dan nyaman. (RAZ/RAC)

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

WISATA
Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:15

Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bogor memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa sistem ganjil genap di Jalur Puncak, Bogor, Jawa Barat, selama akhir pekan panjang, terhitung Kamis hingga Minggu, 15–18 Januari 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill