Connect With Us

BPBD Tangerang Kewalahan Tangani Empat Gudang Terbakar di Kosambi Tangerang

Dimas Wisnu Saputra | Rabu, 2 November 2022 | 18:34

Petugas BPBD sedang menangani kebakaran gudang di Kosambi, Kabupaten Tangerang, Rabu, 2 November 2022. (Dimas Wisnu Saputra / @TangerangNews.com)

TANGERANGNEWS.com-Petugas-petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tangerang sempat kewalahan menangani kebakaran empat gudang di Jalan Raya Salembaran, Kelurahan Dadap, Kecamatan Kosambi, Rabu, 2 November 2022.

Mereka kewalahan lantaran kobaran api yang mulai sekitar pukul 01.55 WIB tersebut semakin membesar. 

Petugas baru menjinakkan si jago merah setelah tujuh jam lamanya kebakaran.

Baca juga: Rumah Warga di Binong Tangerang Terbakar Gegara Charger Ponsel Korslet

Pihak BPBD menerjunkan tiga unit mobil damkar beserta belasan personel untuk menangani kebakaran tersebut.

"Kerugian sampai saat ini belum bisa ditaksir," terang Kepala BPBD Kabupaten Tangerang Ujat Sudrajat.

Kebakaran ini dipicu akibat korsleting listrik. Belum diketahui apakah terdapat korban atau tidak dalam insiden ini.

KAB. TANGERANG
Bupati Tangerang Minta Perusahaan Bantu Operasional 60 Koperasi Merah Putih Lewat CSR

Bupati Tangerang Minta Perusahaan Bantu Operasional 60 Koperasi Merah Putih Lewat CSR

Minggu, 16 November 2025 | 18:33

Bupati Tangerang Moch Maesyal Rasyid, secara resmi membuka Gerai Koperasi Merah Putih di Kelurahan Medang, Kecamatan Pagedangan pada Minggu 16 November 2025.

PROPERTI
Summarecon Serpong Raup Rp600 Miliar dari Penjualan Klaster Mewah Bergaya Klasik Prancis

Summarecon Serpong Raup Rp600 Miliar dari Penjualan Klaster Mewah Bergaya Klasik Prancis

Minggu, 16 November 2025 | 18:18

Sejak dipasarkan pada Juni 2025, Summarecon Serpong berhasil membukukan total penjualan fantastis Klaster Bellefont senilai Rp600 miliar. Penjualan booming ini meliputi 102 unit hunian dari total 230 unit yang ditawarkan.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill