Connect With Us

Tawuran Pelajar di Kali Sabi Tangerang, Dua Diamankan Petugas Keamanan Pabrik

Tim TangerangNews.com | Selasa, 18 Januari 2022 | 18:30

Kedua pelajar menggenggam sebilah senjata tajam jenis celurit diamankan masyarakat setempat. (@TangerangNews / Rangga Agung Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Kenakalan pelajar di Kota Tangerang terus terjadi. Peristiwa tawuran kembali terulang di Kali Sabi, Uwung Jaya, Kota Tangerang pada Selasa 18 Januari 2022 sekitar pukul 14.00 siang tadi. 

Tampak para pelajar seperti tak memikirkan masa depan mereka.  Tak pelak, masyarakat sekitar yang khawatir dengan seringnya kejadian tersebut menyatakan, jika mereka sama sekali tak terpelajar serta tak menghiraukan motto kota ini yang dinyatakan akhlakul karimah. 

“Masyarakat yang kesal akhirnya berhasil mengamankan dua orang pelajar yang membawa senjata tajam berupa celurit. Dua orang tersebut diamankan petugas keamanan pabrik di sekitar,” terang Muhammad kepada TangerangNews, hari ini. 

Sebelumnya pada Sabtu 11 Desember 2021 lalu, satu orang pelajar SMPN 15 telah diamankan petugas di Jalan Prabu Kian Santang , Jatiuwung, Kota Tangerang. Saat ditangkap, petugas yang menyita tas pelajar tersebut menemukan celurit.

BISNIS
Jangan Lewatkan Festival Gawai Dayak 2025 di Hampton Square, Ada Tari, Kuliner, dan Pawai Budaya

Jangan Lewatkan Festival Gawai Dayak 2025 di Hampton Square, Ada Tari, Kuliner, dan Pawai Budaya

Minggu, 2 November 2025 | 16:29

Suasana Borneo kini hadir di Gading Serpong. Festival Budaya Gawai Forum Dayak Kalimantan Barat Jakarta (FDKJ) 2025 resmi digelar di Hampton Square Paramount Gading Serpong mulai 31 Oktober hingga 9 November 2025.

TANGSEL
Tanggul Jebol di Pondok Aren Ditutup Karung Pasir

Tanggul Jebol di Pondok Aren Ditutup Karung Pasir

Sabtu, 1 November 2025 | 18:40

Usai diterjang banjir deras, kondisi tanggul yang jebol yang berlokasi di Jalan Ketapang IV, Kelurahan Pd Kacang Timur, Kecamatan Pondok Aren, Tangsel kini masih dalam perbaikan petugas di lapangan.

BANTEN
Jaga Keandalan Listrik, PLN Banten Jalin Sinergi dengan Grup 1 Kopassus 

Jaga Keandalan Listrik, PLN Banten Jalin Sinergi dengan Grup 1 Kopassus 

Sabtu, 1 November 2025 | 13:36

PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Banten melakukan kunjungan silaturahmi ke Markas Komando Grup 1 Komando Pasukan Khusus (Kopassus) di Serang, Banten.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill