30 Tahun Sari Asih, Dzikir Bersama Ust Arifin Ilham
Kamis, 21 April 2011 | 21:04
TANGERANG-Masih dalam rangkaian menyambut HUT ke-30 Tahun Sari Asih, RS Sari Asih Grup menggelar acara dzikir bersama di areal parkir RS Islam Sari Asih Ar-Rahmah, jl KS Tubun, Kelurahan Koang Jaya, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang, Kamis (21/04/2011).