Sosialisasi KB, Pemkot Tangerang Undang Tokoh Agama dan Pengajian
Kamis, 17 Februari 2011 | 18:18
TANGERANGNEWS-Untuk menekan pertumbuhan penduduk, Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Keluarga Berencana (BPMKB) Kota Tangerang mensosialisasikan program KB kepada tokoh-tokoh agama. Hal ini bertujuan agar nantinya program tersebut dapat disosialisasikan k