Connect With Us

Pemda Tangerang Ambil Alih Bantuan Korban Situ Gintung

Denny Bagus Irawan | Kamis, 2 April 2009 | 15:15

Bendungan Situ Gintung Jebol. Foto ini diambil pada Jumat (27/3/2009) siang. (@Tangerangnews2009 / Dira Derby)

TANGERANGNEWS.com-Pemerintah daerah mulai mengambil alih bantuan kemanusiaan korban jebolnya Situ Gintung di Kelurahan Cirendeu, Kecamatan Ciputat Timur, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) yang terjadi pada Jumat (27/03) lalu. Sebab, selama ini bantuan untuk para korban tak jelas  karena dikoordinir dua perguruan tinggi di lokasi.

 

Wali Kota Tangerang Shaleh MT mengatakan, guna memberikan bantuan secara merata kepada seluruh korban, serta mengakomodir permintaan para korban bantuan.

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangsel akan menerima sumbangan dari para donatur yang selama ini dikelola oleh dua perguruan.

 

“Nantinya, kami yang mendata,  setelah itu baru diserahkan kepada para pengungsi,” singkat Shaleh, Sabtu (2/4/2009) bersama Asisten Daerah I Bidang Pemerintahan dan Kestra Ahadi, 

 

Ahadi mengatakan, berdasarkan rapat muspida oleh Pemerintah Provinsi Banten. Disepakati, mulai hari ini (kemarin) sejumlah bantuan akan mulai dinventarisir oleh STIE Ahmad Dahlan dan Universiata Muhammadiyah Jakarta (UMJ) untuk diserahkan kepada Pemkot Tangsel.

 

“Saat ini saya sudah mulai dipersiapkan lokasi untuk menampung bantuan kemanusian itu,” ujar Ahadi.

TOKOH
Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Kamis, 22 Februari 2024 | 15:37

Praja Muda Karana atau Pramuka merupakan gerakan kepanduan paling populer yang dicetuskan oleh Baden Powell.

TANGSEL
Produksi Tembakau Gorila di Rumah, Pemuda di Larangan Tangerang Ditangkap

Produksi Tembakau Gorila di Rumah, Pemuda di Larangan Tangerang Ditangkap

Sabtu, 27 April 2024 | 15:35

Polsek Ciputat Timur menangkap dua pemuda yang memproduksi dan mengedarkan narkotika golongan 1 jenis tembakau sintetis atau gorila, Sabtu 27 April 2924.

OPINI
Gurita Korupsi, Praktik Culas Pertambangan “Si Emas Putih”

Gurita Korupsi, Praktik Culas Pertambangan “Si Emas Putih”

Senin, 15 April 2024 | 12:24

Jagat dunia maya tengah dihebohkan oleh kasus korupsi super besar yang terjadi baru-baru ini, yakni korupsi yang melibatkan suami dari aktris Sandra Dewi, Harvey Moeis, serta Helena Lim sosok yang terkenal sebagai crazy rich Pantai Indah Kapuk (PIK).

NASIONAL
Awas Penipuan, Ini Ciri-ciri Petugas Resmi PLN

Awas Penipuan, Ini Ciri-ciri Petugas Resmi PLN

Kamis, 25 April 2024 | 18:19

Tindak kejahatan dengan modus penipuan kian marak terjadi, salah satunya ialah mengaku sebagai petugas PLN.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill