Connect With Us

Hotel Grand Zuri BSD City Hadirkan Paket Buka Puasa, Mulai Rp189 Ribu Per Orang

Rangga Agung Zuliansyah | Jumat, 1 April 2022 | 18:10

Hotel Grand Zuri BSD City. (@TangerangNews / Rangga A Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Hotel Grand Zuri BSD City, Serpong, Kota Tangsel, menghadirkan berbagai macam paket Ramadan dan promo kamar dengan tema “Ramadan Festive” . Paket yang bisa anda nikmati ini di antaranya Paket Buka Puasa, Promo Kamar, Warung Pengkolan, dan Bingkisan Lebaran.

Paket Buka Puasa yang ditawarkan Hotel Grand Zuri BSD city hanya Rp189,000 nett/orang, dengan pilihan menu-menu kuliner khas timur tengah dan Indonesia.

Untuk menu hidangan spesialnya yakni Shawarma Beef/Chicken dan minuman Jallab Juice yang segar serta menyehatkan. Menu selain hidangan spesial berbeda setiap harinya.

Selain Paket Buka Puasa, hotel bintang empat ini juga menawarkan Promo Kamar bagi anda yang ingin merasakan staycation dengan suasana Ramadan mulai dari RP750,000 nett/malam.

Paket ini sudah termasuk sarapan pagi atau sahur untuk dua orang. Terdapat Warung Pengkolan dan bingkisan lebaran juga yang menghiasi Ramadan Festive tahun ini.

NASIONAL
Biaya Haji 2026 Disepakati Turun Jadi Rp54 Juta per Jamaah

Biaya Haji 2026 Disepakati Turun Jadi Rp54 Juta per Jamaah

Kamis, 30 Oktober 2025 | 17:58

Pemerintah bersama Komisi VIII DPR RI akhirnya menyetujui besaran Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) tahun 1447 Hijriah/2026 Masehi sebesar Rp54.193.807 per jamaah.

KAB. TANGERANG
BMKG Jelaskan Penyebab Hujan Es Seukuran Kerikil di Tangerang dan Tangsel

BMKG Jelaskan Penyebab Hujan Es Seukuran Kerikil di Tangerang dan Tangsel

Sabtu, 1 November 2025 | 20:26

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Wilayah II menjelaskan fenomena hujan es yang mengguyur wilayah Kecamatan Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, dan sebagian Kota Tangerang Selatan pada Jumat, 31 Oktober 2025, lalu.

WISATA
10 Rekomendasi Kuliner Pesisir Timur Indonesia yang Wajib Dicoba di FKS 2025

10 Rekomendasi Kuliner Pesisir Timur Indonesia yang Wajib Dicoba di FKS 2025

Selasa, 16 September 2025 | 19:15

Festival Kuliner Serpong (FKS) 2025 kembali hadir memanjakan lidah para penggemar kuliner yang berlangsung di Area Parkir Selatan Summarecon Mall Serpong (SMS) Tangerang, selama 28 Agustus hingga 28 September 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill