Connect With Us

Polisi Sebut Mayat Dalam Karung di Danau Legok Tangerang Laki-laki

Rangga Agung Zuliansyah | Selasa, 31 Mei 2022 | 16:37

Ambulans disiagakan di lokasi penemuan mayat dalam karung di Danau Gawir, Kecamatan Legok, Kabupaten Tangerang, Selasa 31 Mei 2022. (@TangerangNews / Rangga Agung Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Polisi menyebut jasad tanpa identitas yang ditemukan tanpa busana terbungkus karung di Danau Gawir, Kecamatan Legok, Kabupaten Tangerang, berjenis kelamin laki-laki.

 "(Korban) Berjenis kelamin laki-laki," kata Kapolres Tangerang Selatan AKBP Sarly Sollu, Selasa 31 Mei 2022.

Kapolres menambahkan, korban diduga merupakan korban kejahatan karena kondisinya terbungkus karung.

"Tanpa identitas dan tanpa busana di dalam karung, kita indikasikan ini merupakan kejahatan karena dilihat dari motifnya di dalam karung," kata Kapolres.

Diketahui mayat tersebut ditemukan oleh warga yang hendak memancing di danau tersebut sekitar pukul 11.00 WIB. Temuan itu membuat geger warga setempat, lalu dilaporkan ke polisi.

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

SPORT
John Herdman Merasa Pikul Tanggung Jawab Besar Usai dengan Lagu Indonesia Raya

John Herdman Merasa Pikul Tanggung Jawab Besar Usai dengan Lagu Indonesia Raya

Selasa, 20 Januari 2026 | 08:25

Pelatih baru Tim Nasional (Timnas) Indonesia mengungkapkan kesannya usai mendengar pemutaran lagu kebangsaan Indonesia Raya, Selasa, 13 Januari 2026, lalu.

PROPERTI
Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Jumat, 9 Januari 2026 | 18:47

Kawasan Paramount Gading Serpong tidak hanya dikembangkan sebagai kawasan hunian, wilayah ini dirancang dengan konsep terpadu yang mencakup area komersial, fasilitas pendidikan, layanan kesehatan, hingga ruang publik penunjang aktivitas masyarakat.

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill