Polisi Tembak Dua Pencuri Modus Pecah Kaca
Selasa, 10 Juli 2012 | 17:31
TANGERANG-Lima kawanan pencuri dengan modus memecah dan kencongkel kaca mobil dibekuk aparat Polres Metro Kota Tangerang. Dua tersangka diantaranya ditembak karena mencoba melawan petugas saat ditangkap.

