Dinkes Bentuk Tim Tekan Penyebaran Kusta
Jumat, 20 Mei 2011 | 20:47
TANGERANG-Para penderit kusta yang banyak bermukim dan mencari penghasilan dengan menjadi pengemis di Kota Tangerang berpotensi menyebarkan wabah penyakit tersebut. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Dinas Kesehatan Kota Tangerang membentuk tim yang bertu

