Connect With Us

Kejadian di Plaza Cimone Tangerang karena Tawuran, Korbannya 2 Orang Tangan Putus & Jari Hilang

Achmad Irfan Fauzi | Kamis, 12 Agustus 2021 | 21:15

Kapolsek Karawaci Kompol Bagin Efrata Barus saat di wawancarai awak media di area Polsek Karawaci, Kamis 12 Agustus 2021. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Kapolsek Karawaci Kompol Bagin Efrata Barus menyampaikan terkait insiden viral video berisi potongan telapak tangan di kawasan Plaza Cimone, Karawaci, Kota Tangerang.

Menurutnya, peristiwa tersebut merupakan insiden tawuran antar pemuda yang terjadi pada Rabu 11 Agustus 2021 sekitar pukul 04.00 atau 05.00 Wib.

Kapolsek menyebut, dalam insiden tersebut terdapat dua korban yang dilarikan ke rumah sakit karena mengalami luka.

Baca Juga :

"Kita langsung mendatangai rumah sakit. Berdasarkan laporan dari sekuriti rumah sakit, terdapat dua orang pemuda yang mengalami luka di bagian tangannya. Salah satunya putus di tangan sebelah kanan. Dan yang satunya beberapa jari kehilangan," ungkapnya, Kamis 12 Agustus 2021.

Kapolsek mengungkapkan, berdasarkan informasi dari korban tersebut bahwa insiden tawuran terjadi berawal dari komunikasi di media sosial Instagram.

"Kemudian kita langsung melakukan penyelidikan. Dan kita menemukan kendaraan tersebut dan mengamankannya. Dan sudang mengamankan beberapa orang yang diduga terlibat dalam kegiatan tawuran tersebut," katanya.

AYO! TANGERANG CERDAS
Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Senin, 5 Januari 2026 | 11:12

Tes Kemampuan Akademik atau TKA kembali akan dilaksanakan pada 2026 untuk jenjang SD dan SMP. Pelaksanaan asesmen ini dijadwalkan berlangsung pada April 2026 dan dapat diikuti peserta didik dari jalur pendidikan formal, nonformal, maupun informal.

BANDARA
Dampak Cuaca Ekstrem di Bandara Soetta, 109 Penerbangan Delay, Akses Tol dan Perimeter Utara Kebanjiran

Dampak Cuaca Ekstrem di Bandara Soetta, 109 Penerbangan Delay, Akses Tol dan Perimeter Utara Kebanjiran

Senin, 12 Januari 2026 | 20:59

Cuaca buruk berupa hujan deras dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah Tangerang sejak pagi hari ini memicu gangguan besar pada operasional Bandara Internasional Soekarno-Hatta (CGK), Senin 12 Januari 2026.

PROPERTI
Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Jumat, 9 Januari 2026 | 18:47

Kawasan Paramount Gading Serpong tidak hanya dikembangkan sebagai kawasan hunian, wilayah ini dirancang dengan konsep terpadu yang mencakup area komersial, fasilitas pendidikan, layanan kesehatan, hingga ruang publik penunjang aktivitas masyarakat.

NASIONAL
Siap-siap, Ini Jadwal Pembelian Tiket Kereta untuk Lebaran 2026

Siap-siap, Ini Jadwal Pembelian Tiket Kereta untuk Lebaran 2026

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:56

PT Kereta Api Indonesia (KAI) mulai mengumumkan jadwal pembelian tiket kereta api untuk angkutan Lebaran 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill