Connect With Us

Harga BBM Pertamina Turun, Ini Perbandingannya dengan Vivo, Shell, dan BP

Fahrul Dwi Putra | Jumat, 2 Juni 2023 | 11:38

Ilustrasi BBM di SPBU Pertamina. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com- PT Pertamina Patra Niaga (Persero) resmi menurunkan harga bahan bakar minyak (BBM) nonsubsidi jenis Pertamax sejak Kamis, 1 Juni 2023.

Harga Pertamax kini dibanderol Rp12. 400 per liter dari semula Rp13.300, halo ini membuat Pertamax memiliki rentang harga yang tidak berbeda jauh dengan produsen BBM lainnya di Indonesia.

Seperti diketahui, ada beberapa produsen BBM yang beroperasi di Indonesia di antaranya Pertamina di bawah naungan BUMN, kemudian dari swasta yakni, Vivo, Shell, dan BP.

Jika dibandingkan produk BBM dari produsen lainnya dengan kadar research octane number (RON) sebanyak 92 setara Pertamax, yakni Shell Super, Revvo 92, dan BP 9, ditemukan selisih harga yang cukup kecil. Berikut rinciannya:

  • Pertamax Rp 12.400 per liter;
  • Shell Super Rp 12.630 per liter;
  • Revvo 92 Rp 12.400 per liter;
  • BP 92 Rp 12.630 per liter.

Adapun berikut daftar lengkap seluruh jenis BBM dari Pertamina, Shell, Vivo, dan BP terbaru.

Pertamina

- Pertalite Rp 10.000 per liter;

- Bio Solar Rp 6.800 per liter;

- Pertamax Rp 12.500 per liter;

- Pertamax Turbo Rp 13.600 per liter;

- Pertamina Dex Rp 13.250 per liter;

- Dexlite Rp 12.650 per liter.

Shell

- Shell Super Rp 12.630 per liter;

- Shell V-Power Rp 13.400 per liter;

- Shell V-Power Diesel Rp 13.290 per liter;

- Shell V-Power Nitro+ Rp 13.670.

Vivo

- Revvo 90 Rp 11.200 per liter;

- Revvo 92 Rp 12.400 per liter;

- Revvo 95 Rp 13.200 per liter.

BP

- BP 90 Rp 12.550 per liter;

- BP 92 Rp 12.630 per liter;

- BP Ultimate Rp 13.400 per liter;

- BP Diesel Rp 12.650 per liter.

OPINI
Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Senin, 26 Januari 2026 | 18:51

Suatu ketika kafir Quraish menawarkan kepada Rasulullah Muhammad saw agar Rasulillah Muhammad saw berkenan untuk menyembah sesembahan mereka sehingga merekapun berkenan menyembah Allah Swt, secara bergantian.

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

TOKOH
Innalillahi, Istri Pesulap Merah Marcel Radhival Meninggal Dunia

Innalillahi, Istri Pesulap Merah Marcel Radhival Meninggal Dunia

Selasa, 27 Januari 2026 | 15:05

Kabar duka datang dari pesulap Marcel Radhival atau yang lebih dikenal publik sebagai Pesulap Merah. Istri tercintanya, Tika Mega Lestari, dikabarkan meninggal dunia pada Selasa, 27 Januari 2026, dini hari.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill