-
Minggu, 30 Oktober 2011 | 20:36
BEW Laporkan PT Power Steel ke Polda
TANGERANG-Tetap beroperasinya aktifitas PT Power Steel Mandiri (PSM) yang diduga membuang limbah berbahaya melalui cerobong asap, membuat aktifis lingkungan geram.
-
Minggu, 30 Oktober 2011 | 20:20
Inilah Rekapitulasi Suara Pilgub Banten
TANGERANG-Rekapitulasi perolehan suara pada Pilgub Banten di tingkat KPU Provinsi telah selesai Minggu (30/10). Hasilnya, masing-masing calon gubernur dan wakil gubernur mendapat suara sebagai berikut :
-
Minggu, 30 Oktober 2011 | 18:54
Pasar Laris Cibodas Tampung UKM
TANGERANG-Pengelola pasar modern Laris Cibodas memberikan kesempatan para usaha kecil menengah, pedagang kecil untuk mengembangkan usahanya di area pasar modern yang dibangun di atas lahan seluas 1,3 hektare di Kompleks Pertokoan Duta Mas, Taman Cibodas,
-
Minggu, 30 Oktober 2011 | 18:14
Haduh,DPRD Kota Usulkan PDAM Kabupaten Stop Suplai
TANGERANG-Ada saja yang dikritisi oleh anggota DPRD Kota Tangerang. Kali ini wakil rakyat itu menuding PDAM Tirta Kerta Raharja Kabupaten Tangerang mengaliri air ke Kota Tangerang dengan air tak berstandar kualitas. Buntutnya, DPRD Kota Tangerang ini mem
-
Minggu, 30 Oktober 2011 | 17:27
Polres Awasi Lokasi Kriminal di Kabupaten Tangerang
TANGERANG-Tingginya tingkat kriminalitas selama tiga bulan terakhir membuat Polres Kota Tangerang meningkatkan konsentrasi pada pengawasan wilayah. Itu semua dikatakan oleh Kasat Reskrim Polres Metro Kabupaten Tagerang, Kompol Shito Silitinga
-
Minggu, 30 Oktober 2011 | 17:05
Warga Bukit Gading Balaraja Geruduk Pemasaran
TANGERANG-Sekitar 500 warga Perumahan Bukit Gading, Kelurahan Selapajang, Kecamatan Cisoka Kabupaten Tangerang, mendemo kantor pemasaran perumahan tersebut di Jalan Raya Serang Km 28, Kecamatan Balaraja, Minggu (30/10). Mereka menuntut pihak pengembang P
-
Minggu, 30 Oktober 2011 | 16:37
Oktoberfest 2011 di SMS, Pertemukan Warga Jerman
TANGERANG-Ada yang berbeda malam itu di Summarecon Mal Serpong (SMS) tahap dua, Gading Serpong, Kabupaten Tangerang. Tepatnya di panggung Broadway, sisi pintu selatan SMS. Di sana tampak perbedaan itu terlihat dengan maraknya warga Negara asing yang tert
-
Jumat, 28 Oktober 2011 | 20:33
Ratusan Karyawan Parkir Bandara Mogok
TANGERANG-Ratusan karyawan PT Delta Angkasa Pratama, pengelola parkir terminal 1 dan 2 Bandara Soekarno-Hatta mogok kerja, Jumat (28/10). Aksi mogok tersebut dipicu pihak perusahaan yang melakukan tindakan semena-mena terhadap karyawan dengan melakukan pe
-
Jumat, 28 Oktober 2011 | 20:24
Sekda Minta Bus Lane Dijalankan Sesuai Rencana Awal
TANGERANG-Pemkot Tangerang kemungkinan akan melaksanakan rencana awal terkait pengoperasian Trans Jabodetabek Tangerang atau Bus Line. Rencana awal Pemkot yakni pengoperasian angkutan massal Bus Line itu, dikelola oleh Unit Pelayanan Teknis Daerah (UPTD
-
Jumat, 28 Oktober 2011 | 20:15
Intensif Guru di Kota Dinilai Masih Kurang
TANGERANG -DPRD Kota Tangerang menilai intensif guru di Kota Tangerang sebesar Rp 400 ribu, masih kurang. Untuk itu, DPRD berencana kembali mengusulkan kenaikan intensif guru kepada Pemerintah Kota Tangerang. Usulan tersebut, rencananya akan dimasukan pad
-
Jumat, 28 Oktober 2011 | 16:41
Plafon Terminal 3 Ambrol
TANGERANG-Plafon Terminal 3, Bandara Internasional Soekarno - Hatta Jumat (28/10) ambrol akibat tiupan angin keras saat hujan lebat. Beruntung dalan peristiwa itu, pengunjung yang sedang melintas di depan pintu masuk terminal tersebut tidak ada yang men
-
Jumat, 28 Oktober 2011 | 13:10
Tak Ada yang Mau Jadi Operator Bus Lane Tangerang
TANGERANG-Proyek Bus Lane yang semula digembar-gemborkan sebagai proyek unggulan dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Tangerang dan sebagai solusi dalam menyediakan jasa transportasi massal yang murah, aman serta nyaman hingga kini tidak ada kejelasannya.
-
Jumat, 28 Oktober 2011 | 13:02
Air Asia Internasional Pindah ke Terminal 3
TANGERANG-Maskapai penerbangan Air Asia rute Internasional, November 2011 ini akan memusatkan kegiatan penerbangannya di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten.
-
Kamis, 27 Oktober 2011 | 21:29
Pembangunan Villa Grand Tomang Dihentikan
TANGERANG-Satpol PP Kota Tangerang menutup lokasi pembangunan Perumahan Villa Grand Tomang 2, di Kelurahan Periuk, Kecamatan Periuk, Kota Tangerang, Kamis (27/10).
-
Kamis, 27 Oktober 2011 | 21:19
Gaji Disunat, Satpam Pemkot Protes
TANGERANG -Sedikitnya, 54 tenaga keamanan (satpam) di lingkungan pusat pemeritahan (Puspem) Kota Tangerang keluhkan pemotongan gaji mereka hingga Rp240 ribu perbulannya sejak belasan bulan belakangan, oleh perusahaan jasa keamanan yang menaungi mereka. La
-
Kamis, 27 Oktober 2011 | 20:46
Rano Siap Pemilihan Suara Ulang
TANGERANG-Rano Karno, pasangan calon Gubenur nomor urut satu Ratu Atut Chosyah, menyatakan siap jika terjadi pemungutan suara ulang (PSU) untuk Pilgub Banten. Ia pun optimis dapat memenangkan suara dalam PSU.
-
Kamis, 27 Oktober 2011 | 20:39
Pengacara Minta Rusman Umar di Rehabilitasi
TANGERANG-Sidang kaus kepemilikan narkoba dengan terdakwa Rusman Umar, mertua Wakil Walikota Tangerang Arief R Wismansyah dan istrinya Ayu Wulandari, 44,memasuki agenda pembacaan pledoi (pembelaan) di Pengadilan Negeri (PN) Tangerang, Kamis (27/10).
-
Kamis, 27 Oktober 2011 | 20:33
BCA Fasilitasi Pembelian Apartemen One-Tangcity
TANGERANG-PT. Pancakarya Griyatama selaku pengembang dari Tangcity Superblock bersama dengan PT. Bank Central Asia Tbk telah menjalin kerjasama untuk pembiayaan Kredit Pemilikan Apartemen (KPA) Sudirman One yang merupakan salah satu bagian penting dari Ta
-
Kamis, 27 Oktober 2011 | 20:20
Radar Bandara Soekarno-Hatta Terganggu
TANGERANG-Radar Bandara Soekarno-Hatta terganggu, akibatnya petugas menahan pesawat yang akan mendarat maupun yang akan take off. Itu semua mengakibatkansejumlah jadwal keberangkatan pesawat tertunda. Antrean penumpang pun terjadi di bandara Internasiona
-
Kamis, 27 Oktober 2011 | 20:12
SMS Tahap 2 Resmi Dibuka
TANGERANG-Summarecon Mal Serpong Tahap 2 secara resmi dibuka. Direktur Utama PT Summarecon Agung Tbk, Johanes Mardzuki mengatakan masyarakat di Tangerang masih sangat butuh mal. “Untuk itu kami masih perlu menambah. Karena jumlah yang ada belum memadai d
RECOMENDED-
Kebut Normalisasi Kali Angke, Pemkot Tangerang Siapkan Pembebasan Lahan untuk Turap
-
Kepergok Beraksi, Pelaku Curanmor Lepaskan Tembakan ke Arah Korban di Cibodas
-
Dipecat Gegara Bolos Berbulan-bulan, 2 ASN Kabupaten Tangerang Masih Terima Gaji
-
Hendak Selamatkan Perahunya, Nelayan Meninggal Usai Terseret Arus Perairan Pulau Cangkir Tangerang
-
Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD
