-
Jumat, 26 September 2025 | 22:05
Hasil Seleksi Pegawai Non ASN Dinkes Kota Tangerang Diumumkan, Ini Link dan Cara Sanggahnya
Proses rekrutmen pegawai non ASN atau pegawai Badan Layanan Usaha Daerah (BLUD) yang dibuka Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang akhirnya memasuki tahap pengumuman hasil seleksi administrasi setelah sebelumnya sempat diundur.
-
Kamis, 25 September 2025 | 08:45
Incar Gaji Rp 35 Juta Per Bulan, Pelamar Non ASN Dinkes Membludak
Antusiasme masyarakat untuk menjadi pegawai Non ASN di Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang benar-benar membludak. Sebanyak 9.459 orang tercatat ikut mendaftar dalam seleksi penerimaan pegawai Badan Layanan Umum Daerah (BLUD)
-
Jumat, 1 Agustus 2025 | 18:49
Bulan Vitamin A Nasional Sasar 74.269 Balita di Kota Tangerang
Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang kembali menggelar program pemberian vitamin A secara gratis dalam rangka Bulan Vitamin A Nasional yang berlangsung setiap Februari dan Agustus.
-
Rabu, 9 Juli 2025 | 19:46
Warga Tangerang Dihantui Penyakit Pascabanjir, Dinkes Imbau Periksa ke Posko Kesehatan Darurat
Sejumlah wilayah terdampak banjir yang tersebar di berbagai kecamatan di Kota Tangerang tampak mulai surut.
-
Senin, 10 Februari 2025 | 15:37
Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Kota Tangerang Sasar 24 Ribu Warga Berulang Tahun
Pemerintah mulai merealisasikan program Pemeriksaan Kesehatan Gratis (PKG) di seluruh daerah, Senin 10 Februari 2025.
-
Senin, 23 Desember 2024 | 20:14
7 Pos Layanan Kesehatan Disiagakan di Kota Tangerang saat Nataru, Ini Lokasinya
Dinas Kesehatan (Dinkes) turut membuka pelayanan kesehatan selama perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, dengan menyiagakan tujuh Pos Layanan Kesehatan (Poskes) yang tersebar di sejumlah lokasi strategis.
-
Kamis, 28 November 2024 | 15:49
Warga Kota Tangerang Diimbau Waspada Penyakit Ini saat Hujan dan Banjir
Dinas Kesehatan (Dinkes) mengimbau masyarakat untuk tidak lengah dan tetap waspada terhadap sejumlah penyakit yang timbul pada musim penghujan dan juga saat bencana banjir.
-
Selasa, 5 November 2024 | 10:18
Waspada Kasus Cacar Air Meningkat, Ini Gejalanya
Belakangan ini, peningkatan kasus cacar air dilaporkan terjadi di beberapa wilayah, bahkan menyebabkan penutupan sementara di salah satu sekolah.
-
Jumat, 31 Mei 2024 | 19:42
Program Intervensi Serentak Cegah Stunting Sasar 85.474 Balita di Kota Tangerang
Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) akan menggelar Intervensi Serentak Pencegahan Stunting di 1.097 posyandu di Kota Tangerang, mulai tanggal 1 hingga 30 Juni 2024.
-
Senin, 13 Mei 2024 | 14:13
Bukan Solusi Utama, Dinkes Kota Tangerang Sebut Fogging Tidak Bisa Basmi Wabah DBD
Berdasarkan data Kementerian Kesehatan (Kemenkes), hingga awal Maret 2024, kasus DBD sudah tembus 16 ribu dalam skala nasional. Jumlah tersebut melonjak 130,3 persen dibanding data tahun lalu.
-
Senin, 29 April 2024 | 19:18
Dinkes Kota Tangerang Imbau Warga Lakukan Ini untuk Cegah Flu Singapura
Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang dr. Dini Anggraeni mengimbau agar masyarakat menjaga kebersihan dan kekuatan imunitas, untuk mencegah tertular flu singapura yang saat ini tengah marak.
-
Rabu, 13 Maret 2024 | 17:35
Waspada Takjil Mengandung Bahan Kimia, Dinas Kesehatan Kota Tangerang Sidak di Pasar Lama
Pedagang Takjil di Pasar Lama Kota Tangerang, disidak Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat, Rabu 13 Maret 2024.
-
Rabu, 7 Februari 2024 | 18:23
Tersisa 11 Korban Kebocoran Gas Pabrik Es Koang Jaya Tangerang Masih Dirawat, 2 Pasien di ICU
TANGERANGNEWS.com-Warga terdampak kebocoran gas pabrik es di Koang Jaya, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang yang dirawat rumah sakit sudah mulai berkurang. Dari 55 orang yang sempat dirawat, kini tersisa 11 orang.
-
Selasa, 6 Februari 2024 | 14:01
Dinkes Kota Tangerang Minta Warga Terdampak Kebocoran Gas Pabrik Es Datangi Posko Kesehatan
TANGERANGNEWS.com- Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang meminta warga terdampak kebocoran gas amonia pabrik es segera mendatangi posko-posko kesehatan.
-
Jumat, 19 Januari 2024 | 22:30
Butuh Vaksin Covid-19? Ini Cara Cek Ketersediaannya di Kota Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Bagi masyarakat Kota Tangerang yang membutuhkan vaksin covid-19 dapat terlebih dahulu memantau ketersediaan dan jadwal pelaksanaan vaksinasi, melalui laman akun instagram @dinkes.kotatangerang.
-
Senin, 20 November 2023 | 16:01
Banyak Peserta Tak Ikuti Jalur, Bugar Fun Run Kota Tangerang Diprotes
TANGERANGNEWS.com- Bugar Fun Run Kota Tangerang yang digelar oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang pada Minggu, 19 November 2023, menuai protes.
-
Selasa, 24 Oktober 2023 | 16:08
Dinkes Sebut Cacar Monyet Tak Menyebar di Tangerang
TANGERANGNEWS.com- Dinas Kesehatan (Dinkes) menyebut hingga saat ini tidak ditemukan adanya kasus positif monkeypox atau cacar monyet di wilayah Kota Tangerang.
-
Senin, 16 Oktober 2023 | 17:32
Tekan Stunting, Posyandu di Kota Tangerang Dilengkapi Alat Antropometri
TANGERANGNEWS.com-Posyandu di Kota Tangerang kini telah dilengkapi alat Antropometri untuk memudahkan kader dalam melakukan tugasnya yakni pengukuran berat dan tinggi badan anak, sebagai upaya mencegah stunting.
-
Selasa, 15 Agustus 2023 | 17:16
Cegah Diare, 14.704 Bayi di Kota Tangerang Diimunisasi Rotavirus
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) menggelar Kick Off Imunisasi Rotavirus serentak secara nasional, di Posyandu Nirwana, Kecamatan Karang Tengah, Selasa 15 Agustus 2023.
-
Kamis, 10 Agustus 2023 | 21:31
Cegah Kanker Serviks, 15.039 Siswi di Kota Tangerang Diimunisasi HPV
com-Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) melakukan penambahan vaksin HPV dalam program Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) yang tengah berlangsung.
RECOMENDED-
Tidak Disangka, 10 Provinsi Ini Masih Gunakan Telepon Kabel, Banten Nomor 4
-
JNE Jadi Mitra Logistik Resmi Indonesia International Pet Expo 2025 di ICE BSD Tangerang
-
PSSI Pastikan Pelatih Baru Timnas Indonesia Bukan Shin Tae Yong
-
Kantor Ekspedisi di Panongan Tangerang Ditembaki Komplotan Curanmor
-
Sachrudin Baru Tahu Jamaluddin Jadi Kepala Dindikbud Banten, Nama Plt Masih Rahasia
