TPS Liar di Kota Tangerang Segera Ditertibkan
Rabu, 11 April 2012 | 17:44
TANGERANG-Pemkot Tangerang akan menetibkan Tempat PembuanganSampah (TPS) liar yang berada di beberapa titik. Pasalnya, selain kebradaannya yang semakin menjamur, TPS liar juga menjadi pemicu keributan antar masyarakat yang berebut mencari keuntungan.

