Connect With Us

Pipa Perumdam TB Kota Tangerang yang Rusak di Jalan Bouraq Sudah Diperbaiki

Achmad Irfan Fauzi | Rabu, 23 Februari 2022 | 12:40

Warga Perum Angkasa Pura II di Neglasari, Kota Tangerang saat antre untuk mendapatkan air bersih dampak bocornya pipa. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Pipa distribusi air milik Perumdam Tirta Benteng (TB) yang rusak di area Jalan Bouraq, Batuceper, Kota Tangerang sudah diperbaiki.

"Sudah selesai diperbaiki," jelas Indra Gunawan, Humas Perumdam Tirta Benteng saat dikonfirmasi, Rabu 23 Februari 2022.

Pipa distribusi air yang mengalami kebocoran merupakan pipa eks milik Perumdam Tirta Kerja Raharja (TKR) yang kini sudah dialihkan pengelolaannya ke Perumdam TB.

Pipa distribusi air yang rusak, pada Selasa 22 Februari 2022 tersebut, sempat berdampak bagi warga Perum Angkasa Pura II di Neglasari karena kesulitan air bersih.

"Iya, dan saat aliran air mati kita kirim air tangki dengan gratis," imbuhnya.

Indra menambahkan, kini setelah diperbaiki, pipa distribusi air tersebut sudah kembali normal.

TANGSEL
Bukan Buang Sampah, Benyamin Tegaskan Kerja Sama dengan Pihak Ketiga Fokus Pengolahan

Bukan Buang Sampah, Benyamin Tegaskan Kerja Sama dengan Pihak Ketiga Fokus Pengolahan

Senin, 12 Januari 2026 | 21:37

Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie menegaskan bahwa rencana kerja sama soal sampah dengan pihak ketiga bukan pembuangan, melainkan skema pengolahan sampah modern yang berfokus pada pengurangan residu.

BANDARA
Dampak Cuaca Ekstrem di Bandara Soetta, 109 Penerbangan Delay, Akses Tol dan Perimeter Utara Kebanjiran

Dampak Cuaca Ekstrem di Bandara Soetta, 109 Penerbangan Delay, Akses Tol dan Perimeter Utara Kebanjiran

Senin, 12 Januari 2026 | 20:59

Cuaca buruk berupa hujan deras dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah Tangerang sejak pagi hari ini memicu gangguan besar pada operasional Bandara Internasional Soekarno-Hatta (CGK), Senin 12 Januari 2026.

BISNIS
Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Jumat, 9 Januari 2026 | 20:41

Promo spesial berupa potongan harga sampai Rp2 juta ini berlaku hingga akhir Januari untuk membantu konsumen memiliki motor impian dengan lebih mudah dan hemat.

HIBURAN
Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Jumat, 9 Januari 2026 | 13:50

Musisi asal Gunung Kawi, Matoha Mino, merilis lagu berjudul Gunung Kawi sebagai bentuk respons terhadap persepsi yang menurutnya keliru dan telah lama berkembang di masyarakat terkait stigma tentang Gunung Kawi

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill