Connect With Us
Tanggal
  • 49281

    Minggu, 19 September 2010 | 16:28

    Korban Gas Melon Minta Bantuan Pengobatan

    TANGERANGNEWS-Pasangan suami istri korban ledakan elpiji 3 kg yang terjadi di Perumahan Duta Garden Blok III/15 Kelurahan Jurumudi, Kecamatan Benda, Kota Tangerang, kemarin, berharap PT Pertamina segera menanggung serta memberikan pengobatan yang terbaik

  • Minggu, 19 September 2010 | 16:07

    Filiyah Tewas di Pangkalan Truk Cilegon

    TANGERANGNEWS-Filiyah, 35, warga Lingkungan Tegal Wangi, Kelurahan Rawa Arum, Kecamatan Grogol, Kota Cilegon, ditemukan tewas di kolam penampungan air di area pangkalan truk PT Gunung Sugih Jaman (PSJ), tidak jauh dari rumahnya, hari ini.

  • 49283

    Minggu, 19 September 2010 | 15:46

    Pesawat Latih Menukik di Pondok Cabe

    TANGERANGNEWS-Sebuah pesawat terbang latih tipe Glider dengan nomor lambung pesawat G-217 milik Dinas Olahraga Pemprov DKI Jakarta menukik dan terjatuh di lapangan golf Country Club Golf atau biasa disebut lapangan golf PT Pertamina, di Pondok Cabe Udik,

  • 49284

    Sabtu, 18 September 2010 | 19:23

    Tanpa Solusi Radikal, Jakarta Bakal Tenggelam 5 Tahun Lagi

    TANGERANGNEWS-Jakarta diperkirakan terancam tenggelam dalam lima tahun mendatang jika tidak ada solusi radikal untuk mencegahnya. Hal tersebut diungkapkan mantan Menteri Lingkungan Hidup Sonny Keraf.

  • 49285

    Sabtu, 18 September 2010 | 15:43

    Elpiji 3 Kg Terbangkan Warga Benda

    TANGERANGNEWS-Tabung elpiji 3 Kg kembali menelan korban. Tabung yang berwarna hijau itu menerbangkan tiga orang, saat meledak di Perumahan Duta Garden Blok III/15 Kelurahan Jurumudi, Kecamatan Benda, Kota Tangerang pada Jumat 17 September 2010 sekitar puk

  • 49286

    Jumat, 17 September 2010 | 20:08

    Pengembang The Colours Modern Land Ricuh

    TANGERANGNEWS-Pengelolaan apartemen The Colour, Modern Land ricuh antara pengembang PT Modern Land Tbk dengan warga apartemen. Kericuhan itu terjadi ketika dalam proses pembentukan Perhimpunan Penghuni Rumah Susun (PPRS) apartemen yang berlokasi do Ciko

  • 49287

    Jumat, 17 September 2010 | 19:43

    Kota Tangerang Prioritaskan Tiga Sektor

    TANGERANGNEWS-Wali Kota Tangerang Wahidin Halim memberikan jawaban atas pandangan fraksi-fraksi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang tentang perubahan RAPBD tahun anggaran 2010.

  • 49288

    Jumat, 17 September 2010 | 19:38

    Arus Balik Bandara Diprediksi Melonjak Minggu

    TANGERANGNEWS-Puncak arus lebaran 2010 pada H+6 atau hari ini di Bandara Sekarno Hatta diprediksi akan melonjak hingga Minggu (19/9).

  • 49289

    Jumat, 17 September 2010 | 19:29

    KPU Tangsel Harus Umumkan Harta Kandidat

    TANGERANGNEWS-KPU Tangsel diminta untuk transparan untuk mengumumkan laporan harta kekayaan pejabat negara (LHKPN) ke-empat calon yang akan bertarung di Pilkada Kota tangsel. Pasalnya, ketentuan tersebut sudah diatur sesuai dengan peraturan dalam UU No. 3

  • 49290

    Jumat, 17 September 2010 | 19:06

    Bandara Soekarno-Hatta Padam Kembali

    TANGERANGNEWS-Listrik di Bandara Internasional Soekarno-Hatta kembali padam. Peristiwa ini adalah peristiwa ketiga kalinya sejak pertama kali terjadi padamnya listrik pada Bandara tersebut pada Rabu 21 Juli 2010 dan Jumat 3 Agustus. Pada peristiwa yang

  • 49291

    Jumat, 17 September 2010 | 17:49

    10 Warga Teluknaga Terserang DBD

    TANGERANGNEWS-10 warga Kampung Besar, Kecamatan Teluk Naga, Kabupaten Tangerang terserang penyakit DBD. Akibatnya warga menuntut Pemkab Tangerang segera melakukan fogging di wilayahnya menuyusul menyebarnya wabah tersebut.

  • 49292

    Kamis, 16 September 2010 | 22:29

    Pasca Putusan MK, KPU Disarankan Buat Keputusan

    TANGERANGNEWS- Pasca keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) situasi politik semakin panas dan terus menggelinding. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang disarankan segera melaksanakan keputusan MK tersebut.

  • 49293

    Kamis, 16 September 2010 | 19:31

    Polisi Jaga Lelang Logistik Pilkada Rp1,4 M

    TANGERANGNEWS- Petugas Polsek Ciputat Tangsel melakukan pengetatan pengamanan terhadap tender pengadaan Pilkada Tangsel yang dijadwalkan mencoblos pada 13 November 2010 mendatang. Tender pengadaan barang seperti kotak suara, formulir, spanduk dan kartu pe

  • 49294

    Kamis, 16 September 2010 | 17:58

    Polisi Identifikasi Korban Perampokan di Taman Tekno

    TANGERANGNEWS-Jajaran Kepolisian Sektor Cisauk hingga Kamis (16/09) akhirnya berhasil mengidentifikasi jenazah korban yang ditemukan tewas mengenaskan di Kawasan Pergudangan Taman Tekno BSD alan Tekno I Blok B/08 Desa Setu, Kota Tangerang Selatan (Tangsel

  • 49295

    Kamis, 16 September 2010 | 17:53

    Mantan Kepala Pemadam Kebakaran Kota Kembali Kerja

    TANGERANGNEWS-Setelah bebas dari masa hukuman penjara selama 14 Bulan, Edi Mulyanto, mantan Kepala Kantor Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Tangerang yang tersandung kasus korupsi rental mobil damkar sebesar Rp540 juta kini mulai kembali bekerja.

  • 49296

    Kamis, 16 September 2010 | 17:28

    Panwas Tangsel Pantau Kampanye Pakai Helikopter

    TANGERANGNEWS- Panwaslu Kota Tangsel berencana memantau kampanye Pemilukada Kota Tangsel yang akan dilakukan 26 Oktober 2010 dengan menggunakan helikopter. Alasannya, agar tidak terjebak kemacetan yang selama ini terjadi di kota tersebut.

  • 49297

    Kamis, 16 September 2010 | 16:49

    Fraksi di Kota Tangerang Nilai Pemkot Sesuai Visi

    TANGERANGNEWS-Fraksi-fraksi di DPRD Kota Tangerang memandang bahwa penyampaian Wali Kota Tangerang Wahidin Halim tentang rencana peraturan daerah (Raperda) perubahan Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (RAPBD) tahun anggaran 2010 Pemerintah Ko

  • 49298

    Kamis, 16 September 2010 | 16:12

    RAPBD Pemkot Tangerang Naik Jadi Rp 1,65 Triliun

    TANGERANGNEWS-RAPBD tahun anggaran 2010 Pemerintah Kota Tangerang (Pemkot) menjadi Rp 1,65 triliun atau naik sebesar Rp 178,36 miliar dari APBD murni tahun anggaran 2010 sebesar Rp 1,47 triliyun. RAPBD tersebut disebutkan Pemkot dalam rapat Paripurna DPRD

  • 49299

    Kamis, 16 September 2010 | 15:40

    Kali di DDN Karang Tengah Dinormalisasi

    TANGERANGNEWS-Upaya normalisasi Kali Cantiga yang melintasi Komplek Kehutanan, Kompleks Departemen Dalam Negeri, Kecamatan Karang Tengah, Kota Tangerang, rencananya akan direalisasikan oleh Pemerintah Pusat pada Tahun 2011.

  • 49300

    Kamis, 16 September 2010 | 13:10

    Jessica Iskandar : Pengalaman Jadi Muallaf

    TANGERANGNEWS-Sebagai muallaf Jessica Iskandar tidak jarang menanyakan sesuatu yang tidak ia ketahui. Ia mengaku beruntung karena keluarganya punya rasa tenggang rasa agama yang begitu besar.