Butuh Biaya Persalinan, Suami Tikam Pegusaha
Selasa, 8 Februari 2011 | 19:40
TANGERANGEWS-Butuh biaya persalinan istri, Dedi Penuri, 42, warga Paku Jaya, RT 2/6, Keluarahn Buaran, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan, nekat menikam seorang pengusaha karena dijanjikan bayaran sebesar Rp 300 juta atas aksinya tersebut.

