Peringati Hari Jadi ke-24 di SMS Tangerang, Herbalife Tawarkan Milenial Peluang Usaha
Minggu, 23 Oktober 2022 | 20:31
TANGERANGNEWS.com-Perusahaan suplemen nutrisi, Herbalife Nutrition, menyelenggarakan hari jadinya yang ke 24 tahun melalui event VERSE Future Healthy di Summarecon Mal Serpong (SMS), Kabupaten Tangerang, pada 22 dan 23 Oktober 2022.