Wali Kota Tangerang Sambangi ke Rumah Italia
Selasa, 13 Juni 2017 | 19:30
TANGERANGNEWS.com-Ditengah kesibukannya sebagai kepala daerah, Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah meluangkan waktunya untuk melayat ke rumah Italia Chandra Kirana Putri, 23, korban penembakan oleh curanmor di Jalan Gang Raung, RT2/10, Blok B6 No14, Pe