Tim Rano-Embay Laporkan 18 Kecurangan, 4 TPS di Kota Tangerang Diulang
Jumat, 24 Februari 2017 | 09:00
TANGERANGNews.com-Panwalsu Kota Tangerang merekomendasikan pemungutan suara ulang di 4 TPS, berdasarkan hasil rapat pleno atas laporan dugaan kecurangan Pilgub Banten dari Tim Rano-Embay.