Gerinda Ajak Fraksi Lain Tolak RAPBN 2016
Jumat, 30 Oktober 2015 | 13:03
TANGERANG - Gerindra masih bersikeras menolak RAPBN 2016 dan mengajak fraksi-fraksi lain untuk mengikuti langkahnya. Penolakan itu karena kurangnya anggaran Kementerian LHK dan juga karena ada anggaran proyek DPR di RAPBN 2016.

