Miliki Potensi Pemuda Unggul, Benyamin Ajak Karang Taruna Kolaborasi Pemulihan Ekonomi
Rabu, 1 Desember 2021 | 17:36
TANGERANGNEWS.com-Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie mengajak para pemuda yang tergabung dalam Karang Taruna untuk berkolaborasi dalam mewujudkan pemulihan ekonomi yang sempat merosot akibat pandemi Covid-19